Ikuti @TKD_AntasariBJM

ISTILAH DAN NAMA DALAM TAEKWONDO




NAMA GERAKAN TAEKWONDO
Poomse atau rangkaian jurus adalah rangkaian teknik gerakan dasar serangan dan pertahanan diri, yang dilakukan melawan lawan yang imajiner, dengan mengikuti diagram tertentu. Setiap diagram rangkaian gerakan poomse didasari oleh filosofi timur yang menggambarkan semangat dan cara pandang bangsa Korea.
Kyukpa atau teknik pemecahan benda keras adalah latihan teknik dengan memakai sasaran/obyek benda mati, untuk mengukur kemampuan dan ketepatan tekniknya. Obyek sasaran yang biasanya dipakai antara lain papan kayu, batu bata, genting, dan lain-lain. Teknik tersebut dilakukan dengan tendangan, pukulan, sabetan, bahkan tusukan jari tangan.
Kyorugi atau pertarungan adalah latihan yang mengaplikasikan teknik gerakan dasar atau poomse, dimana dua orang yang bertarung saling mempraktekkan teknik serangan dan teknik pertahanan diri.

ISTILAH UMUM:
Sabeum : Instruktur
Sabeum Nim : Instruktur Kepala
Seonbae : Senior
Hubae : Junior
Dobok : Seragam Tae Kwon Do
Ti : Sabuk Latihan
Dojang : Tempat latihan Taekwondo

Aba-aba
Charyeot : Perhatian
Kyeong rye : Hormat dengan membungkukkan badan
Junbi : Siap
Shijak : Mulai
Kalyeo : Stop
Kyesok : Lanjutkan
Keuman : Selesai
Kyeshi : Penghentian sementara pertandingan karena cedera
Kyong-go : Hukuman peringatan
Gam-jeom : Hukuman dengan pengurangan nilai
Shigan : Penghentian sementara pertandingan karena kasus lainnya

Angka di Korea
Angka Korea asli: Dipakai untuk membaca = hitungan latihan, umur, jumlah barang/orang, membaca jam, dll.
Satu : Hana
Enam : Yasot
Dua : Dul
Tujuh : Il Gob
Tiga : Set
Delapan : Yodol
Empat : Net                  
Sembilan : Ahop
Lima : Dasot 
Sepuluh : Yeol

Angka Korea-Cina: Dipakai untuk membaca = urutan taegeuk, hari, bulan, telepon, tahun, harga, minggu, menit, dll.
Satu : Il                                  
Enam : Yok
Dua : I 
Tujuh : Chil
Tiga : Sam
Delapan : Pal
Empat : Sa
Sembilan : Gu
Lima : O
Sepuluh : Shib

Mengucapkan terima kasih pada pelatih sesudah berlatih: “SU GO HA SAET SEM NI DA” Terima kasih atas pelajaran yang diberikan.

BAGIAN TUBUH:
Son : Tangan
Eolgol : Kepala
Pal : Pergelangan tangan
Bakat palmok : Lengan bagian luar
Joomeok : Kepalan
An palmok : Lengan bagian dalam
Sonal : Pisau tangan
Palkup : Siku tangan
Batang son : Telapak tangan bagian pangkal
Ageum son : Tusukan ke arah leher
Bal : Pergelangan kak
Bal Badak : Telapak kaki
Ap Chuk : Telapak kaki depan
Dwi Chuk : Tumit kaki

ARAH:
Oreun : Kanan
Owen : Kiri
El gol:  Atas
Arae: Bawah
Momtong: Tengah

TUSUKAN:
An son keut : Tusukan satu jari (telunjuk)
Pyeon son keut : Tusukan dengan 4 jari tengah, posisi telapak tangan vertikal
Aguem son keut : Tusukan (cekikan) ke arah leher
Gawi son keut : Tusukan dua jari ke arah mata lawan

KUDA-KUDA:
Charyeot Seogi : Sikap dengan kaki terbuka tangan kepal samping paha
Joochom Seogi : Sikap jongkok kaki sejajar
Ap Koobi : Sikap kuda-kuda panjang
Dwi Koobi : Sikap kuda-kuda belakang
Ap Seogi : Sikap kuda-kuda pendek

TANGKISAN:
Arae Maki : Tangkisan ke arah bawah dengan tangan bagian luar
Eolgol Maki : Tangkisan ke arah kepala
An Palmok Momtong Bakat Maki: Tangkisan lengan bagian luar
Bakat Palmok Momtong An Maki: Tangkisan ke luar dengan tangan bagian dalam
An Palmok Momtong Bakat Maki : Tangkisan ke dalam dengan tangan bagian luar
Batang Son Momtong An Maki: Tangkisan telapak tangan dari luar dalam
Bakat Palmok Arae Bakat Maki: Tangkisan ke arah bawah
Bakat Palmok Momtong Bakat Maki: Tangkisan ke arah tengah (ulu hati)
Bakat Palmok Eolgol Bakat Maki: Tangkisan ke arah tengah atas bahu
Bakat Palmok Eolgol Maki: Tangkisan ke arah bagian atas kepala
Gawi Maki: Tangkisan silang yang satu bawah dan samping tengah

TENDANGAN:
Ap Chagi: Tendangan lurus ke arah depan dengan telapak kaki bagian depan sebagai sasarab pengenaan
Dolyo Chagi: Tendangan melingkar ke arah ulu hati atau kepala, punggung kai sebagai sasaran pengenaan
Deol O Chagi: Tendangan cangkul ke muka lawan ambil dengan lurus
Dwi Chagi: Tendangan ke arah belakang dengan tumit sebagai sasaran pengenaan
Yeop Chagi: Tendangan ke arah samping dengan tumit sebagai sasaran pengenaan
Dwi Hurigi: Tendangan melingkar ke arah belakang
I Dan Dolyo Chagi: Tendangan melingkar dengan kaki depan sliding
Miro Chagi: Tendangan mendorong dengan telapak kaki bagian dalam
I Dan Yeop Chagi: Tendangan samping dengan kaki depan sliding
I Dan Ap Hurigi: Sliding tendang mencangkul dengan kaki depan
Yeop Hurigi: Tendangan mengkait dengan kaki depan
Dolge Chagi: Putar  tendang melingkar
Narae Chagi: Tendang dolyo chagi beruntun ke arah perut lalu kepala atau paha lalu perut lawan, dengan satu kali lompatan
Mat Badad Chagi: Dolyo chagi digunakan khususnya untuk jarak pendek
Twio Dwi Chagi: Lompat tendang arah belakang
I Jung Dolyo Chagi: Checking putar tendang melingkar

PUKULAN :     
Yeop Jirugi  :  Pukulan ke arah samping, dengan tangan yang lainnya dikepal diletakkan di pinggang
Chi Jirugi :   Pukulan upper cut menggunakan satu tangan ke dagu lawan
An son keut : Tusukan satu jari (telunjuk)
Yeon son keut : Tusukan dengan 4 jari tengah, posisi telapak tangan vertikal
Aguem son keut : Tusukan (cekikan) ke arah leher
Gawi son keut : Tusukan dua jari ke arah mata lawan
Charyeot Seogi : Sikap dengan kaki terbuka tangan kepal samping paha
Joochom Seogi : Sikap jongkok kaki sejajar
Ap Koobi : Sikap kuda-kuda panjang
Dwi Koobi : Sikap kuda-kuda belakang
Ap Seogi : Sikap kuda-kuda pendek
Arae Maki : Tangkisan ke arah bawah dengan tangan bagian luar
Eolgol Maki : Tangkisan ke arah kepala
An Palmok Momtong Bakat Maki  : Tangkisan lengan bagian luar
Bakat Palmok Momtong An Maki  : Tangkisan ke luar dengan tangan bagian dalam
An Palmok Momtong Bakat Maki  : Tangkisan ke dalam dengan tangan bagian luar
Dwi Hurigi  : Tendangan melingkar ke arah belakang
I Dan Dolyo Chagi  : Tendangan melingkar dengan kaki depan sliding
Miro Chagi  : Tendangan mendorong dengan telapak kaki bagian dalam
I Dan Yeop Chagi  : Tendangan samping dengan kaki depan sliding
I Dan Ap Hurigi  : Sliding tendang mencangkul dengan kaki depan
Yeop Hurigi  : Tendangan mengkait dengan kaki depan
Dolge Chagi  : Putar 180o tendang melingkar, lalu tendang (dolyo chagi)
Narae Chagi  : Tendang dolyo chagi beruntun ke arah perut lalu kepala atau paha lalu perut lawan, dengan satu kali lompatan
Mat Badad Chagi  : Dolyo chagi digunakan khususnya untuk jarak pendek
Twio Dwi Chagi  : Lompat tendang arah belakang (putar 360o)
I Jung Dolyo Chagi  : Checking putar tendang melingkar
Batang Son Momtong An Maki  : Tangkisan telapak tangan dari luar dalam
Bakat Palmok Arae Bakat Maki  : Tangkisan ke arah bawah
Bakat Palmok Momtong Bakat Maki  : Tangkisan ke arah tengah (ulu hati)
Bakat Palmok Eolgol Bakat Maki  : Tangkisan ke arah tengah atas bahu
Bakat Palmok Eolgol Maki  : Tangkisan ke arah bagian atas kepala
Gawi Maki    : Tangkisan silang yang satu bawah dan samping tengah
Yeop Jirugi  : Pukulan ke arah samping, dengan tangan yang lainnya dikepal diletakkan di pinggang
Chi Jirugi  : Pukulan upper cut menggunakan satu tangan ke dagu lawan
Ap Chagi : Tendangan lurus ke arah depan dengan telapak kaki bagian depan sebagai sasarab pengenaan
Dolyo Chagi  : Tendangan melingkar ke arah ulu hati atau kepala, punggung kai sebagai sasaran pengenaan
Deol O Chagi  : Tendangan cangkul ke muka lawan ambil dengan lurus
Dwi Chagi  : Tendangan ke arah belakang dengan tumit sebagai sasaran pengenaan
Yeop Chagi  : Tendangan ke arah samping dengan tumit sebagai sasaran pengenaan                      

SEBETAN
Han Sonnal Mok Chigi : Sabetan dengan pisau tangan
Jebipoom Mok Chigi : Sabetan dari luar ke dalam dengan tangkisan pisau tangan
Me Jumeok Naeryo Chigi : Sabetan dari atas ke bawah
Dung Jumeok Eolgul Ap Chigi : Sabetan depan dengan bonggol atas kepalan dengan sasaran atas
Palkup Dollyo Chigi : Sabetan memutar dengan siku tangan
Palkup Pyojeok Chigi : Sabetan siku tangan dengan sasaran
Mureup Chigi : Sabetan dengan lutut
Deung Jumeok Bakkat Chigi : Sabetan dari dalam ke luar dengan bonggol atas kepalan

TaeKwonDo junshin : Prinsip ajaran taekwondo
Poom : Sabuk dengan warna Merah Hitam = Yang memakai sabuk ini adalah mereka yang sudah mencapai black belt (sabuk hitam) tapi usianya belum mencukupi (belum 17 tahun).

cr: http://hilmyjagoannastc.blogspot.co.id/
     https://taekwondopulogebang.wordpress.com/teknik-dasar/
     http://namagerakantaekwondo.blogspot.co.id/



by: Sri Rafidah Widyaningsih
Bagikan artikel ini :


Leave a Comment

0 komentar:

Posting Komentar

○○○○○○WTF○○○○○○

○○○Induk kami○○○